Rabu, 18 Februari 2009
Benarkah ilmu komputer berasal dari ilmu elektro?
Sebagian dari kita mungkin bertanya dari manakah asalnya komputer itu? Dahulu, sebelum ada komputer kita menggunakan sempoa sebagai alat bantu hitung. Seiring dengan berkembangnya jaman, manusia menemukan banyak hal baru yang berguna, misalnya listrik. Setelah manusia dapat menciptakan listrik, manusia membuat berbagai macam penemuan dengan menggunakan listrik, salah satunya adalah komputer. Oleh sebab itu untuk membuat komputer kita perlu belajar ilmu yang mempelajari listrik, yaitu ilmu elektro.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar